Manfaat Air Kelapa Bagi Ibu Hamil ,- Air kelapa memiliki manfaat yang sangat banyak sekali terutama untuk bisa dimanfaatkan untuk ibu hamil, apalagi ibu hamil yang memasuki trimester ketiga dengan berkembangnya kondisi janin yang semakin besar maka perlunya perawatan lebih baik lagi agar bayi dapat berkembang dan terjaga kesehatannya serta pada saatnya nanti saat proses persalinan dapat dengan mudah dan lancar. baca juga : cara menormalkan tekanan darah
Manfaat Air Kelapa Bagi Ibu Hamil
Mengkonsumsi air kelapa, khususnya air kelapa hijau telah dilakukan sejak dahulu karena leluhur kita memercayai kandungan alami berkhasiat yang terdapat pada air kelapa hijau murni. Berikut ini beberapa manfaat air kelapa untuk ibu hamil yang baik untuk Anda ketahui:
- Mencegah dehidrasi
Air kelapa mengandung elektrolit alami, kalsium, kalium, klorida, magnesium, riboflavin, serta sodium yang nyatanya baik untul mencegah tubuh mengalami kekurangan cairan dan memulihkan stamina yang berkurang setelah melakukan berbagai aktivitas. Ibu hamil membutuhkan asupan mineral yang jauh lebih banyak, karena kekurangan cairan dapat menyebabkan sakit kepala, kram, ederma, dan juga dapat mengurangi kontraksi yang terjadi yang dapat mengakibatkan bayi lahir dalam kondisi prematur.
- Membersihkan saluran kemih
Air kelapa dapat memperlancar proses pengeluaran urin sekaligus membantu membersihkan dengan baik saluran kemih. Manfaat air kelapa muda bagi ibu hamil, diantaranya adalah membantu mengeluarkan racun dari dalam tubuh serta mencegah terjadinya infeksi tepat pada saluran kemih yang cukup banyak dialami dan dikeluhkan oleh ibu hamil.
- Melawan berbagai penyakit
Manfaat air kelapa hijau, khususnya untuk tubuh adalah melindungi tubuh dari berbagai penyakit. Air kelapa hijau yang muda kaya akan senyawa asam laurat, yakni sejenis asam yang mampu membantu sekaligus melawan berbagai macam penyakit yang ada dan dapat membahayakan pertumbuhan serta perkembangan janin dan juga ibu hamil. baca : obat herbal tumor payudara
Air kelapa hijau yang masih muda kaya akan asam laurat bersifat antijamur, antibacterial dan juga anti virus, sehingga mampu menjaga kesehatan bayi dan ibu dari penyakit herpes atau HIV.
- Meningkatkan fungsi pencernaan
Manfaat air kelapa bagi kesehatan, utamanya adalah kesehatan bayi dan ibu hamil karena dapat meningkatkan fungsi pencernaan. Selama masa kehamilan berlangsung, plasenta akan menghasilkan sejenis hormon yang mana disebut dengan hormon progesterone yang membuat lambung bekerja dengan lebih lambat sehingga pada akhirnya pencernaan kontraksi otot mengalami kemunduran.
- Meningkatkan kolesterol baik
Air kelapa muda memiliki kandungan lemak yang lebih sedikit. Menurut penelitian beberapa ilmuwan, air kelapa dapat membantu meningkatkan kadar kolesterol baik di dalam tubuh.
Manfaat Air Kelapa Bagi Ibu Hamil akan diperoleh juga oleh janin, maka dari itu konsumsilah air kelapa muda, khususnya air kelapa muda hijau secara teratur. Minum air kelapa merupakan pilihan terbaik disaat Anda tidan menyukai untuk mengkonsumsi jus buah atau minum air putih, air kelapa juga memiliki kandungan alami yang sama baiknya dengan air putih dan juga air yang dihasilkan dari buah-buahan segar. baca juga : obat herbal penyempitan pembuluh darah
Semoga Bermanfaat ^^
Manfaat Air Kelapa Bagi Ibu Hamil
Manfaat Air Kelapa Bagi Ibu Hamil
4/
5
Oleh
Admin